Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Bonus Demografi Pegaruhi Pertumbuhan Ekonomi

Ari Kuncoro, Guru Besar Ilmu Ekonomi Universitas Indonesia (UI), melihat salah satu penunjang stabilitas pertumbuhan ekonomi adalah keberadaan bonus demografi.
Ilustrasi./JIBI-Rachman
Ilustrasi./JIBI-Rachman

Bisnis.com, JAKARTA - Ari Kuncoro, Guru Besar Ilmu Ekonomi Universitas Indonesia (UI), melihat salah satu penunjang stabilitas pertumbuhan ekonomi adalah keberadaan bonus demografi.

Indonesia, kata dia, tidak dilepaskan dengan ledakan populasi penduduk usia muda, sehingga bonus tersebut sangat berkelindan dengan pertumbuhan ekonomi.

"Kita tidak bisa melepaskan dinamika demografi dengan ekonomi, karena keduanya memiliki hubungan timbal balik," katanya di Jakarta, Selasa (28/2/2017).

Kendati demikian, ada sejumlah tantangan yang mesti dilakukan pemerintah untuk menyikapi bonus tersebut.

Pasalnya, tanpa perencanaan yang strategis, bonus demografi itu bisa menjadi masalah misalnya pengangguran hingga masalah kemiskinan.

"Sebagua besar penduduk saat ini ada di kota, sehingga hal itu harus menjadi perhatian yang serius, kendati banyak yang pesimis, ya optimis soal bonus demografi tersebut," tukasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper