Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Pelaku Fintech Harus Jeli Tangkap Peluang

Pelaku teknologi finansial atau tekfin diharapkan lebih jeli dalam menangkap peluang.
Financial Technology (Fintech)/channelasia
Financial Technology (Fintech)/channelasia

Bisnis.com, JAKARTA-- Pelaku teknologi finansial atau Fintech diharapkan lebih jeli dalam menangkap peluang.

Presiden Direktur PT Pasar Dana Pinjaman atau Danamas Dani Liharja mengatakan terdapat dua kebutuhan yang dapat dipertemukan.

Dia mengatakan satu sisi ada orang yang tidak mau uangnya hanya mengendap di bank, dan sisi lain terdapat orang yang membutuhkan modal untuk pengembangan usaha.

"Kebanyakan mereka bergerak di sektor UMKM,saat ini di seluruh Indonesia ada lebih dari 56 juta UMKM dengan beragam sektor usaha," kata Dani,di Jakarta, Jumat (15/9/2017).

Banyaknya UMKM yang terdapat di Indonesia, kata Dani, menjadi sebuah peluang perusahaan tekfin untuk membantu mengembangkan bisnis mereka, apalagi yang tidak dapat mengakses pinjaman formal dari perbankkan.

"Melalui fintech peer to peer lending, mereka akan lebih bisa berkembang usahanya karena mudah dan cepat mendapatkan tambahan modal usaha," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper