Geliat Pasar Asean Gelitik Fintech Lokal

Pertumbuhan ekonomi tinggi yang dibarengi kepemilikan smartphone besar dan inklusi keuangan rendah membuat negara-negara Asia Tenggara potensial untuk perkembangan layanan digital finansial.

Bisnis.com, JAKARTA — Pasar industri jasa keuangan berbasis digital di Asia Tenggara makin menggeliat. Pemain domestik pun tak mau kehilangan kesempatan untuk ekspansi ke kawasan.

Salah satunya adalah PT Investree Radhika Jaya (Investree), yang sudah menambah gurita bisnisnya ke Thailand dan Filipina. Dua negara ini dipilih lantaran kondisi inklusi keuangan yang hampir mirip dengan Indonesia.

Konten Premium Terbaru