Ramalan OJK Serta Bankir BBRI, BJBR & BMRI Atas Laju Kredit Jelang Pemilu 2024

OJK hingga kalangan bankir optimistis penyaluran kredit akan sejalan dengan rencana bisnis bank (RBB) yang tumbuh dobel digit pada akhir 2023.

Bisnis.com, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) hingga kalangan bankir optimistis bahwa kredit perbankan akan sejalan dengan rencana bisnis bank (RBB) yang diperkirakan tumbuh dobel digit pada akhir 2023 di tengah suku bunga acuan 6%.

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae pun menuturkan, aktivitas ekonomi menjelang pemilu, dipercaya akan meningkat yang pada akhirnya akan mendorong pertumbuhan kredit. 

Konten Premium Terbaru