Dana Pensiun Berguguran, Senja Kala Program Manfaat Pasti?

Bertambahnya jumlah dana pensiun yang gugur membuat program pensiun manfaat pasti menjadi sorotan sebab dinilai sudah tidak relevan dengan kondisi saat ini.

Bisnis.com, JAKARTA — Bertambah lagi jumlah dana pensiun program manfaat pasti yang gugur. Sorotan pun tertuju pada program pensiun manfaat pasti yang dinilai sudah tidak relevan dengan kondisi saat ini.

Berdasarkan pengumuman di laman resminya, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) membubarkan Dana Pensiun Mandom Indonesia terhitung efektif sejak 31 Mei 2024. Pembubaran itu termuat dalam Keputusan Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (KADK) No. KEP-55/D.05/2024 tanggal 10 Juli 2024 tentang Pembubaran Dana Pensiun Mandom Indonesia.

Konten Premium Terbaru