Bisnis.com, JAKARTA – Bank pembangunan daerah diingatkan untuk memperkuat alarm kewaspadaan kredit bermasalah ataupun kredit macet (NPL) seiring lebih lambatnya pertumbuhan ekonomi pada kuartal I/2020.
Alarm lebih kencang terutama untuk daerah-daerah yang pertumbuhan ekonominya berada di bawah pertumbuhan ekonomi nasional.