Suntikan Tambahan untuk AMAR dari Bank of Singapore

Di tengah misi Bank Amar mengejar tambah modal sebelum tutup tahun, salah satu pemegang saham perseroan tampak menambah kepemilikan sahamnya di AMAR.

Bisnis.com, JAKARTA – Aksi berburu modal tambahan demi mengejar batas modal inti Rp3 triliun pada akhir 2022 masih terus dilakukan oleh PT Bank Amar Indonesia Tbk. (AMAR). Di sisi lain, aksi penambahan kepemilikan saham terus dilakukan oleh pemegang saham AMAR.

Adapun, penambahan kepemilikan saham di emiten perbankan bersandi AMAR tersebut dilakukan oleh Bank of Singapore Ltd.

Konten Premium Terbaru