Bisnis.com, JAKARTA -- Di tengah pandemi virus corona, kekhawatiran terhadap ketahanan bank perkreditan rakyat (BPR) semakin meningkat.
Pasalnya, efek yang ditimbulkan ke industri perbankan beragam, mulai dari potensi peningkatan rasio kredit bermasalah dan juga pelemahan arus kas masuk.