Setahun Menanti, Rencana Penyehatan AJB Bumiputera Mandek dan Akan Direvisi

Bulan depan, AJB Bumiputera akan memberikan dokumen Rencana Penyehatan Keuangan hasil revisi, karena sebelumnya tak berjalan maksimal.
Rika Anggraeni, Wibi Pangestu Pratama
Senin, 12 Februari 2024 | 18:00

Bisnis.com, JAKARTA — Gembar-gembor rencana penyehatan Asuransi Jiwa Bersama atau AJB Bumiputera 1912 belum menunjukkan hasil optimal setelah mengantongi restu OJK setahun belakangan. Namun, belum tampak ada strategi yang benar-benar baru untuk penyehatan perusahaan ke depannya.

Awal bulan ini, Jumat (2/2/2024), Otoritas Jasa Keuangan atau OJK mengundang AJB Bumiputera untuk membahas perkembangan terbaru kondisi perusahaan. Seperti diketahui, masalah tumpukan utang klaim Bumiputera belum kunjung terselesaikan.

Konten Premium Terbaru