Atur Strategi Para Pemain saat Kondisi Ekonomi Kikis Hasil Investasi Asuransi Jiwa

Hasil investasi perusahaan asuransi jiwa mengalami penurunan yang cukup signifikan, yakni sebesar 29,99% YoY pada Juni 2024.

Bisnis.com, JAKARTA — Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat hasil investasi perusahaan asuransi jiwa mengalami penurunan yang cukup signifikan, yakni sebesar 29,99% secara tahunan (year on year/yoy) menjadi Rp11,46 triliun pada Juni 2024. 

Penurunan hasil investasi terbesar terjadi pada lini usaha Produk Asuransi yang Dikaitkan dengan Investasi (PAYDI), khususnya hasil investasi dari instrumen saham dan reksadana.

Konten Premium Terbaru