Simpanan Nasabah (DPK) di BMRI, BBCA, BBRI, & BBNI Kian Moncer

Berikut kinerja simpanan nasabah atau dana pihak ketiga (DPK) di BMRI, BBCA, BBRI, & BBNI. Moncer, nih!

Bisnis.com, JAKARTA -- Kinerja raupan simpanan nasabah atau dana pihak ketiga (DPK) perbankan pada awal tahun ini tercatat tumbuh lebih tinggi dibandingkan tahun lalu. Bagaimana rapor DPK bank-bank jumbo BMRI, BBCA, BBRI, & BBNI?

Bank Indonesia (BI) melaporkan kinerja DPK perbankan tumbuh 8,21% secara tahunan (year-on-year/yoy) pada April 2024. Pertumbuhannya lebih tinggi dibandingkan bulan sebelumnya atau Maret 2024 sebesar 7,44%. 

Konten Premium Terbaru