Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

5 Berita Populer Finansial, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri dan Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

Kabar enam anak usaha Duniatex Group mendapatkan pengakuan sementara dari pengadilan federal New York jadi berita terpopuler kanal Finansial hari ini, Senin (14/10/2019).
Repro/Duniatex.com
Repro/Duniatex.com

1. Digugat PKPU, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri

Enam anak usaha Duniatex Group mendapatkan pengakuan sementara dari pengadilan federal New York pada Jumat (11/10/2019) atas pengajuan permohonan Chapter 15 of US Bankcruptcy Law yang dilakukan pada 8 Oktober 2019.

Sebagai gambaran, Chapter 15 of US Bankcruptcy Law berisikan soal integrasi perkara kepailitan lintas negara (cross border insolvency) yang memungkinkan pengadilan Amerika Serikat (AS) untuk mengeluarkan panggilan pengadilan, baca selengkapnya di sini

2. Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

5 Berita Populer Finansial, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri dan Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

Industri dana pensiun dinilai memerlukan pengembangan strategi bisnis untuk dapat keluar dari pertumbuhan bisnis yang stagnan.

Ketua Asosiasi Dana Pensiun Indonesia (ADPI) Suheri menjelaskan bahwa industri dana pensiun saat ini mencatatkan perkembangan yang relatif stagnan. Baca selengkapnya di sini

3. Kreditur Desak Duniatex Group Lunasi Utang Secara Maksimal

5 Berita Populer Finansial, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri dan Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. berharap anak usaha Duniatex Group mampu segera melunasi semua kewajiban mereka terhadap perseroan.

Direktur Bisnis Korporasi BNI Putrama Wahju Setyawan mengatakan, harapan itu sebenarnya tak hanya dimiliki perseroan. Baca selengkapnya di sini

4. Pembahasan Skema Kerja Sama BCA dengan Alipay dan WeChat Pay Masih Alot

5 Berita Populer Finansial, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri dan Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

PT Bank Central Asia Tbk. belum dapat memastikan kapan finalisasi kerja sama mereka dengan aplikasi pembayaran asal China, Alipay (Ant Financial) dan WeChat Pay (Tencent) akan rampung.

Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan, hingga kini perusahaannya dan Alipay serta WeChat Pay masih melakukan pembahasan terkait teknis dan pola kerja sama. Baca selengkapnya di sini

5. Peluang Pembiayaan Ekspor untuk Industri Kelapa Masih Terbuka

5 Berita Populer Finansial, Duniatex Dapat Perlindungan Hukum Luar Negeri dan Dapen Perlu Kembangkan Strategi Keluar dari Kondisi Stagnan

Sebanyak 53% kegiatan ekspor komoditas kelapa masih dilakukan dengan sumber modal individual. Kondisi tersebut menjadi peluang bagi masuknya sumber pembiayaan ekspor agar dapat mendorong kinerja ekspor.

Berdasarkan hasil studi Penelitian dan Pengembangan Ekonomika dan Bisnis (P2EB) Universitas Gadjah Mada (UGM), baca selengkapnya di sini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Oliv Grenisia
Editor : Rustam Agus
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper